Cibitung 17 Februari 2013 - 15 Jumadil Awal 1435 H
Kepada Yth.
Orang Tua Murid TKIT, TPQ, TPA Baitul ‘Aini
Di Cibitung, Bekasi
Assalaamu ‘alaikum wr.wb.
Segala puji bagi ALLAH Tuhan semesta alam. Salam serta shalawat untuk Rasulullah SAW beserta keluarga, sahabat & ummatnya. Do’a dari kami semoga Bapak/Ibu beserta keluarga berada dalam keadaan sehat dan dikaruniai Rahmat & Barkah dari ALLAH SWT. Aamiin.
Dengan ini kami mengundang Bapak/Ibu Orang Tua Murid TKIT, TPQ serta TPA Baitul ‘Aini untuk hadir dalam acara Seminar SMART PARENTING yang Insya ALLAH akan diadakan pada :
Hari/ Tanggal : Sabtu, 22 Maret 2014
Pukul : 08.00 – 11.30 WIB
Tempat : Gedung Sekolah TKIT-TPQ Baitul ‘Aini,
Perumahan Villa Wanasari - Blok B3 No.1, Cibitung Bekasi
Acara : Seminar SMART PARENTING
Pembicara : DR. H. AYUB ROHADI M, Phil
Tema : Mendidik Anak dengan Cinta dan Nilai Islami
,
Demikian undangan ini kami sampaikan. Atas kehadiran & perhatian Orang Tua Murid kami ucapkan terima kasih.
Wassalamu’alaikum, w. w.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar